Maharani Vinci
Soft Cover
Jenis kertas isi : HVS
198 Hal
ISBN : 978 – 979 – 670 – 228 – 2
Rp 14.000
MANAJEMEN BISNIS ECERAN
Retail Business ( Bisnis Eceran ) merupakan sebuah kegiatan ekonomi yang dilakukan manusia sejak dahulu kala, yang dalam perkembangan selanjutnya, seiring dengan berkembangnya ilmu pengetahuan dan teknologi, memunculkan pelaku – pelaku bisnis eceran ( retailer ) yang modern, baik ukuran internasional seperti Carrefour hingga ukuran nasional seperti Hero, Matahari atau Yogya Dept. Store.
Saat ini bisnis eceran merupakan bisnis yang modern, prestisius dan tentu saja menjanjikan.
Buku Manajemen Bisnis Eceran merupakan buku pertama yang mengetengahkan seluk beluk bisnis eceran, yang tentu saja mengangkat topik seputar pengelolaan bisnis eceran modern, mulai dari strategi, merchandising, pricing policy hingga customer assistance. Disajikan dengan bahasa sederhana, diharapkan buku Manajemen Bisnis Eceran dapat menjadi panduan bagi Anda yang sudah menjadi pelaku ataupun yang berminat dan akan menjadi pelaku bisnis eceran di masa yang akan datang.
Buku Manajemen Bisnis Eceran diharapkan juga dapat menjadi buku pegangan bagi Anda yang saat ini menempuh pendidikan dalam jurusan ekonomi atau jurusan retail business.
100 in stock
Reviews
There are no reviews yet.